Istilah |
Arti |
SWING / AYUNAN
|
1.BERGERAK KE SAMPING PADA JARAK YANG TETAP DARI SUATU TITIK.2.MEMBELOKKAN HALUAN KAPAL MELALUI SEGALA ARAH PEDOMAN UNTUK MENGETAHUI KESALAHAN PEDOMAN PADA SEGALA ARAH.
|
SWINGING BOOM / MENGAYUNKAN BATANG PEMUAT
|
MENGAYUNKAN BATANG PEMUAT DILUAR DAN KEDALAMAN KAPAL PADA WAKTU KEGIATAN MUAT BONGKAR DENGAN MENGGUNAKAN BATANG PEMUAT TUNGGAL.
|
SWITH / SEKELAR
|
SEKELAR;STOP KONTAK;IGNITION_,SEKELAR PEMBAKAR;_BOARD;PANEL YANG DILENGKAPI DENGAN SEKELAR-SEKELAR YANG DISELIPKAN DIANTARA DYNAMO DI LUAR ALIRAN LISTRIK.DIGUNAKAN UNTUK MENGONTROL ARUS LISTRIK.
|
SWIVEL / KILI-KILI
|
1.KILI-KILI ;TAP POROS YANG BERPUTAR (1);ZAMAN DAHULU MERUPAKAN SENJATA YANG DAPAT MEMUTAR DALAM SUDUT MENDATAR(2).SUATU SUMBU DIMANA DAPAT BEBAS BERPUTAR/BERGERAK(3).2.PIRANTI MATA RANTAI YANG MEMUNGKINKAN JANGKAR BERPUTAR TANPA MENGAKIBATKAN RANTAI YANG DIPASANG SEBELUM ATAU DIBELAKANGI PIRANTI ITU TERPUNTIR.
|
SYMBOL / HURUF YANG MEMPUNYAI PENGERTIAN KHUSUS
|
|
SYMETRIC / SIMETRIS,BENTUK SEIMBANG KIRI DAN KANAN
|
|
SYMPHATIC DAMAGE / KERUGIAN/KERUSAKAN NILAI MUATAN
|
KERUGIAN DALAM NILAI DARI SUATU MUATAN KARENA BERHUBUNGAN DENGAN ATAU BERDEKATAN ,BARANG ATAU MUATAN LAINNYA YANG MEMPENGARUHINYA SECARA MERUGIKAN TANPA MERUSAK SECARA FISIK.
|
SYNOPTIC CHART / PETA CUACA
|
PETA CUACA YANG MENJELASKAN ADANYA TEKANAN UDARA,KECEPATAN ANGIN,KEADAAN LAUT DSB.PADA SAAT TERTENTU.
|
SYSTEM OF FRAMING / SISTIM PEMASANGAN KERANGKA
|
SISTIM PEMASANGAN KERANGKA KONSTRUKSI PADA KAPAL;YANG PADA DASARNYA TERDIRI DARI DUA JENIS ,YAKNI SISTIM KERANGKA MEMBUJUR (MEMANJANG) DAN SISTIM KERANGKA MELINTANG.
|
T
|
TANDA DALAM LLOYD'S REGISTER BAHWA MESIN KAPAL MERUPAKAN TRPLE EXPANSION.JUGA BERARTI TROPICAL MARK PADA GARIS AIR.
|