Istilah |
Arti |
SHAFT / POROS
|
POROS;CRANK_,POROS ENGKOL;TALI _,POROS BALING-BALING,PROPELLEAR _,POROS BALING-BALING;_,ALLEY,TEROWONGAN POROS BALING-BALING;_ ALLEY ESCAPE TRUNK,TEMBUSAN UNTUK LARI DARI TEROWONGAN POROS BALING-BALING;_ BEARING,BANTALAN POROS;BUS POROS;_ TUNNEL,TEROWONGAN POROS BALING-BALING.
|
SHAFT ALLEY / TEROWONGAN POROS BALING-BALING
|
TEROWONGAN POROS BALING-BALING.RUANGAN KEDAP AIR ANTARA SEKAT KEDAP AIR DIBELAKANG KAMAR MESIN SAMPAI SEKAT KEDAP AIR CERUK BELAKANG.
|
SHAFT BEARING / BANTALAN/PENYANGGA
|
TAKAL LAYAR.TAKAL YANG DIGUNAKAN UNTUK MENAIKAN DAN MENURUNKAN LAYAR.
|
SHAFT HORSE POWER / TENAGA PADA POROS BALING-BALING
|
TENAGA MESIN YANG DIUKUR PADA POROS BALING-BALING.
|
SHAFT LINER / PELAPIS BALING-BALING
|
LAPISAN LOGAM KUNINGAN ATAU BAHAN LAIN YANG MELAPISI POROS BALING-BALING TERHADAP KOROSI AIR LAUT.
|
SHAFT POWER / MOTOR PENGGERAK
|
DAYA YANG DIBERIKAN OLEH MOTOR PENGGERAK UTAMA KEPADA POROS BALING-BALING DAN DIUKUR PADA POROS ANTARA PALING BELAKANG DENGAN MEMPERUNAKAN TORSIMETER (PENGUKUR PUNTER);DINYATAKAN DALAM KILOWATT.
|
SHAFT TUNNEL / TEROWONGAN KEDAP AIR
|
TEROWONGAN KEDAP AIR YANG MEMBUJUR DARI SEKAT BELAKANG KAMAR MESIN SAMPAI SEKAT TABUNG BURITAN ,SEBAGAI JALAN LEWAT DAN PELINDUNG POROS ANTARA DAN POROS BALING-BALING TERHADAP RUANGAN-RUANGAN DI BELAKANG KAMAR MESIN YANG DILEWATI OLEH POROS ITU;TEROWONGAN INI HANYA TERDAPAT PADA KAPAL YANG KAMAR MESINNYA TIDAK TERLETAK DI BELAKANG.
|
SHAFT TUNNEL DOOR / PINTU KEDAP AIR SORONG
|
PINTU KEDAP AIR SORONG YANG DIPASANG PADA DINDING SEKAT BELAKANG KAMAR MESIN YANG BERHUBUNGAN DENGAN TEROWONGAN POROS UNTUK PERLINDUNGAN TERHADAP KEBOCORAN.
|
SHAFTING EFFICIENCY / RASIO PERBANDINGAN EFFISIENSI
|
RASIO PERBANDINGAN ANTARA DAYA TERHANTAR DAN GAYA POROS.
|
SHAKEDOWN CRUISE / PELAYARAN PERCOBAAN
|
|