Istilah Arti

RIDING CHAIN / RANTAI KEPIL.

RANTAI KEPIL.RANTAI JANGKAR YANG DIGUNAKAN UNTUK MENGEPIL KAPAL ATAU PERAHU DIPELAMPUNG KEPIL.

RIDING CHOOK / PENAHAN RANTAI JANGKAR

ALAT UNTUK MENAHAN RANTAI JANGKAR YANG DIPASANG DI ANTARA ULUP DAN MESIN JANGKARNYA.

RIDING LIGHT / LAMPU JANGKAR

LAMPU JANGKAR(LAMPU TANDA KAPAL BERLABUH JANGKAR ).

RIG / TALI TEMALI

TALI TEMALI KAPAL,LAYAR DAN TIANG (KAPAL LAYAR);_ ING DERRICK,MENYIAPKAN DEREK.

RIGGED / SQUARE-,PERLENGKAPAN PERSEGI

RIGGERS / AWAK YANG MENYIAPKAN PERALATAN KAPAL

ORANG-ORANG YANG MENYIAPKAN PERALATAN KAPAL DENGAN ALAT-ALAT STEWADER UNTUK MUAT BONGKAR.

RIGGERS / AWAK YANG MENYIAPKAN PERLENGKAPAN KAPAL

ORANG-ORANG YANG MENYIAPKAN PERLENGKAPAN KAPAL DENGAN ALAT-ALAT STEWADOR UNTUK MUAT BONGKAR.

RIGGING / TALI TEMALI

1. TALI-TEMALI ,RANTAI DAN PERLENGKAPAN LAINNYA YANG DIPERGUNAKAN UNTUK KEPERLUAN TIANG MUAT,BATANG MUAT,TIANG LAYAR,BATANG LAYAR DLL.2.LABERANG.TALI ATAU RANTAI YANG DIPERGUNAKAN UNTUK MENGUATKAN TIANG MUAT,BATANG MUAT,TIANG LAYAR DLL.

RIGGING BLOCK AND SAILS / PERSIAPAN BERLAYAR

SEMUA PERALATAN YANG MELIPUTI TALI-TEMALI,BLOK,LAYAR,DAN ALAT LAINNYA YANG BERFUNGSI SEBAGAI ALAT BONGKAR MUAT,ALAT TAMBAT,DAN ALAT PENGIKAT.

RIGGING GEAR / MEMASANG RODA GIGI

PERSIAPAN ALAT-ALAT BONGKAR MUAT,SEBELUM MELAKUKAN PEMUATAN ATAU PEMBONGKARAN .